PENGARUH STORE ATMOSPHERE TERHADAP PEMBELIAN IMPULSIF DENGAN EMOSI POSITIF SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi Pada Centro Departement Store Ambarukmo Plaza Yogyakarta)

Rizky Dwi Rahayu

Abstract


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh store atmosphere terhadap pembelian impulsif dengan emosi positif sebagai variabel mediasi (studi pada konsumen Centro Department Store Ambarukmo Plaza Yogyakarta). Populasi penelitian ini adalah konsumen Centro Departement Store Ambarukmo Plaza. Pengambilan sampel menggunakan teknik non probability sampling (judgement sampling). Instrumen pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan skala likert yang terjawab lengkap, sesuai kriteria dan telah memenuhi syarat validitas dan reliabilitas. Analisis data menggunakan hierarchical regression analysis. Hasil analisis mediasi menunjukkan bahwa variabel store atmosphere berpengaruh positif terhadap pembelian impulsif, variabel store atmosphere berpengaruh positif terhadap emosi positif, variabel emosi positifberpengaruh positif terhadap pembelian impulsif, dan store atmosphere berpengaruh positif terhadap pembelian impulsif dengan dimediasi oleh emosi positif.
Kata kunci : store atmosphere, pembelian impulsif, emosi positif


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.
barbartoto barbartoto situs toto scatter hitam slot gacor barbartoto slot demo barbartoto