NILAI-NILAI EDUKATIF NOVEL LASKAR PELANGI KARYA ANDREA HIRATA DAN SKENARIO PEMBELAJARANNYA DI SMA KELAS XI
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mendeskripsikan macam-macam dan wujud nilai edukatif novel Laskar Pelangi karya Andrea Hirata (Nilai sosial, nilai kepribadian, nilai filosofis, dan nilai religi). (2) mendeskripsikan wujud/perilaku nilai edukatif novel Laskar Pelangi karya Andrea Hirata melalui percakapan dialog/tutur kata para tokohnya, dan (3) skenario pembelajarannya sastra di sma kelas XI. Metode yang digunakan adalah analisis isi. Sumber data penelitian ini adalah novel Laskar Pelangi karya Andrea Hirata. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dengan cara yeknik simak catat. Hasil analisis ini membuktikan dalam novel Laskar Pelangi karya Andrea Hirata mempunyai empat nilai edukatif, yakni nilai sosial, nilai kepribadian, nilai filosofis, dan nilai religi dengan jumlah data keseluruhan 11 data. (2) Pembelajaran yang dilakukan dengan metode PAIKEM (pembelajaran aktif, inovatif, kreatif, efektif, dan menyenangkan). Wujud nilai edukatif dalam novel Laskar Pelangi yang sudah dideskripsikan telah disesuaikan dan dimanfaatkan sebagai bahan pembelajaran sastra di SMA Kelas XI.
Kata kunci : Nilai Edukatif, dan Skenario Pembelajarannya di SMA Kelas X1
Full Text:
PDF TextRefbacks
- There are currently no refbacks.
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.