PEMETAAN AWAL KEMAMPUAN LITERASI TEKS FIKSI SISWA SMK DALAM MENGHADAPI ASESMEN NASIONAL

Zainul Mustofa, Kunuk Yuli Kusniawati

Abstract


Teks fiksi merupakan cerita yang berisikan kehidupan sekitar pengarangnya. Teks fiksi sering kali bercerita tentang realita dan atau imajinasi yang terjadi atau diinginkan saat pengarangnya masih hidup. Melalui teks fiksi siswa dapat memikirkan sesuatu imajinasi yang tentu sangat mengembangkan pola-pola pemikiran di masa depan bagi mereka. Terkhusus bagi siswa SMK, literasi terkait teks fiksi merupakan salah satu bahan pemetaan kemampuan literasi siswa yang ada di asessmen nasional 2021.  Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui profil kompetensi literasi siswa terhadap teks fiksi. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan metode survei. Penelitian dilakukan pada 178 siswa SMK Al Munawwariyyah. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata kemampuan literasi teks fiksi siswa sebesar 59,4. Dimana secara rata-rata siswa masuk kategori dasar. Tidak ada perbedaan literasi teks fiksi baik pada tingkatan kelas maupun gender. Level literasi teks fiksi siswa tersebar pada berbagai level yaitu intervensi khusus (12,5%), dasar (36,8%), cakap (33,2%), dan mahir (17,5%). Perlu adanya upaya percepatan peningkatan literasi teks fiksi siswa dengan fasilitas, program, dan evaluasi GLS yang lebih baik.


Full Text:

PDF

References


Arifian, F. D. (2019). Memahami dan Memijahkan Gerakan Literasi Sekolah. Jurnal Inovasi Pendidikan Dasar 3 (2), 70-83.

Ayu, A. (2017, Agustus 16). Pengaruh Membaca Cerita Fiksi Pada Peningkatan Empati. Retrieved from https://repository.usd.ac.id/: https://repository.usd.ac.id/12981/2/139114065_full.pdf

Britto, J. d. (2020, Oktober 13). UN Jadi AN, Apa itu Asesmen Nasional (AN)? Kok Nggak Perlu Bimbel Segala. Retrieved from kalderanews.com: https://www.kalderanews.com/2020/10/un-jadi-an-apa-itu-asesmen-nasional-an-kok-nggak-perlu-bimbel-segala/

Cahyani, R., Suwandi, S., & Suryanto, E. (2017). Peningkatan Kemampuan Menulis Teks Cerita Fiksi Berdasarkan Novel Melalui Penerapan Model Discovery Learning. BASASTRA Jurnal Penelitian Bahasa, Sastra Indonesia, dan Pengajarannya 5 (1), 241-261.

Hairuddin, D., & Radmila, K. D. (2018). Hakikat Prosa dan Unsur-Unsur Cerita Fiksi. Retrieved from osf.io: https://osf.io/5wt9f/download

Hakim, A. H., & Pranowo, D. D. (2020). Problematika Ujian Nasional, Asesmen Kompetensi Minimum dan Survei Karakter dalam Kebijakan Merdeka Belajar. Retrieved from journal.uny.ac.id: https://journal.uny.ac.id/files/journals/33/articles/31992/submission/original/31992-83964-1-SM.docx

Ihsania, S., Wikanengsih, & Ismayani, M. (2020). Pengaruh Cerita Fiksi Terhadap Budaya Literasi di Kalangan Mahasiswa. Parole: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 3 (1), 81-90.

Kusmana, S. (2017). Pengembangan Literasi dalam Kurikulum Pendidikan Dasar dan Menengah. Diglosia- Jurnal Pendidikan, Kebahasaan, dan Kesusastraan Indonesia 1 (1).

Lubis, S. S. (2020). Membangun Budaya Literasi Membaca dengan Pemanfaatan Media Jurnal Baca Harian. PIONIR Jurnal Pendidikan 9 (1), 1-9.

Muhammadi, Taufina, & Chandra. (2018). Literasi Membaca untuk Memantapkan Nilai Sosial Siswa SD. Litera: Jurnal Penelitian Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya 17 (2), 202-212.

Mustofa, Z. (2020). Kompetensi Numerasi Siswa SMK Ditinjau dari Gender dan Berbagai Kesulitannya. Jurnal Pendidikan Matematika Universitas Lampung 8 (4), 227-237.

Naelasari, D., & Izza, N. (2020). Implementasi Gerakan Literasi Sekolah dalam Meningkatkan Budi Pekerti Siswa di SMK Nusantara Jombang. ILMUNA: Jurnal Studi Pendidikan Islam 2 (2), 218-232.

Nisya, R. K. (2018). Prosa Fiksi Realistrik dalam Menumbuhkan Karakter Siswa. FON: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 13 (2).

Nurhanisah, Y. (2020, Desember 02). Apa itu Asesmen Nasional, Pengganti UN di Tahun 2021. Retrieved from Indonesiabaik.id: http://indonesiabaik.id/infografis/apa-itu-asesmen-nasional-pengganti-un-di-tahun-2021

Priambodo, G. A. (2019). Urgensi Literasi Media Sosial dalam Menangkal Ancaman Berita Hoax di Kalangan Remaja. Jurnal Civic Hukum 4 (2), 1-8.




DOI: https://doi.org/10.37729/btr.v8i1.6916

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Jurnal Bahtera - Jurnal Pendidikan Bahasa Sastra dan Budaya



Penerbit:

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Purworejo
Jl. KHA. Dahlan 3 Purworejo, Jawa Tengah, 54111
email: pbsi@umpwr.ac.id


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.