ANALISIS KEBUTUHAN KONSEPTUAL MODEL PENGEMBANGAN KEPROFESIONALAN GURU KEJURUAN SMK

Muksin Muksin

Abstract


Makalah ini disusun untuk menggambarkan proses analisis dalam merancang model pengembangan keprofesionalan guru kejuruan SMK. Pengembangan model Pengembangan keprofesionalan guru SMK harus sejalan dengan peran dan kompetensi guru SMK saat ini dan yang akan datang. Karena peran dan kompetensi guru SMK yang akan datang memiliki peran dengan tantangan yang sangat kompleks, sehingga Guru SMK harus siap menghadapi tuntutan dan tantangan tersebut untuk menghasilkan lulusan yang berkualitas. Upaya peningkatan kinerja, kompetensi dan keprofesionalan guru SMK  serta kualitas lulusan SMK merupakan tantangan bagi SMK untuk memenuhi dan mempersiapkan tenaga kerja yang memiliki kualifikasi dan kompetensi yang sesuai dengan permintaan pasar kerja. Oleh karena itu, pengetahuan, keahlian, keterampilan, kompetensi dan profesionalitas guru SMK menjadi sangat penting dalam turut andil melahirkan lulusan SMK berkualitas. Profesionalitas guru SMK dapat diwujudkan dengan merancang model pengembangan keprofesionala guru melalui hasil dari analisis kebutuhan, observasi dan survai ke SMK.

Full Text:

PDF Text


DOI: https://doi.org/10.37729/autotech.v9i2.3454

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexed Abstract:

Penerbit:
Program Studi Pendidikan Teknik Otomotif
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Purworejo
Jl. KHA. Dahlan 3 Purworejo, Jawa Tengah, 54111
email: pto@umpwr.ac.id

 Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

barbartoto barbartoto situs toto scatter hitam slot gacor barbartoto slot demo barbartoto