ANALISIS NILAI RELIGIUS NOVEL UHIBBUKA FILLAH KARYA RIRIN RAHAYU ASTUTI NINGRUM DAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANNYA KELAS XI DI SMA

Dwi Titik Widayanti

Abstract


ABSTRAK: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan:unsur instrinsik novel Uhibbuka Fillah, nilai religius novel Uhibbuka Fillah, dan Rencana Pelaksanaan Pemmbelajaran pada novel Uhibbuka Fillahkarya Ririn Rahayu Atuti Ningrumkelas XI di SMA. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik studi pustaka. Hasil penelitia ini disimpulka bahwa unsur instrinsik dalam novel Uhibbuka Fillah karya Ririn Rahayu Astuti Ningrum mencakup lima aspek yaitu: (a) tema: Cinta sejati cinta yang menuntun pada Ilahi dan juga keyakinan akan janji; (b) tokoh utama: Aini, tokoh tambahan: Dana, Syaqim, Hasan, Rini, dan Atiqa; (c) alur: alur maju mundur; (d) latar tempat meliputi: Pantai, Pondok, terminal Tuban, SMP N 1 PACIRAN, kota Kediri, kota Malang, terminal Giwangan, Surabaya, RSUD syaiful Anwar, RSUD Gambiran, Masjid, rumah bu Nuri, Gedung Graha, dan ITS Surabaya; latar waktu: pagi, siang, sore,dan malam; (e) amanat: agar tidak terlena dengan cinta yang bisa melenakan, nilai religius novel Uhibbuka Fillah meliputi tiga aspek yaitu: (a) nilai pendidikan aqidah meliputi: iman kepada Allah, iman kepada kitab, dan iman kepada takdir Allah; (b) nilai pendidikan akhlaq meliputi: sabar, optimistis, bersyukur, menerima hidayah, dan berbakti kepada kedua orang tua; (c) Nilai Pendidikan Syariah meliputi: perintah mengerjakan salat, perintah menuntut ilmu, dan berdoa kepada Allah. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran nilai religius pada novel Uhibbuka Fillah pada kelas XI di SMA dilaksanakan dengan kompetensi Dasar 7.2 menganalisis unsur instrinsik novel Indonesia atau terjemahan.

 

 

Kata kunci: nilai religius, novel Uhibbuka Fillah, dan rencana pelaksanaan

pembelajaran.


Full Text:

PDF Text

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.