EFEKTIFITAS PENERAPAN MULTIMEDIA INTERAKTIF TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATA DIKLAT PENGUKURAN TEKNIK PADA SISWA KELAS X SMK HASYIM ASY’ARI PURWOREJO TAHUN PELAJARAN 2013/2014
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya Hasil belajar peserta didik terhadap matapelajaran produktif pengukuran teknik masih rendah, selain itu nilainya juga belum memenuhiKKM dan dalam penyampaian materi masih menggunakan menyampaikan materi di depankelas dengan sarana papan tulis dengan kapur ataupun spidol untuk memberikan contohatau gambaran kepada peserta didiknya, Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasibelajar dengan Efektifitas Penerapan Multimedia Interaktif.Jenis penelitian ini adalah PenelitianResearch and Development (R&D) Dengan 10 tahap Penelitian diantaranya, Tahap Potensi danMasalah, Pengumpulan data, Desain Produk, Validasi Desain, Ujicoba Pemakaian, Revisi Produk,Ujicoba produk, Revisi desain,Revisi Produk, dan Produksi Masa. Pengumpulan data dilakukandengan menggunakan metode observasi, metode tes, metode angket dan metode dokumentasi.Hasil pengujian kelayakan untuk media pembelajaran alat ukur teknik adalah meliputi aspekmateri pada kategori sangat layak dengan frekuensi relatif sebesar 61,1% dan kategori layaksebesar 38,9%. Aspek media pembelajaran pada kategori sangat layak dengan frekuensirelatif sebesar 50% dan kategori layak sebesar 50%. Aspek luaran/output pada kategori sangatlayak dengan frekuensi relatif sebesar 63,8% dan kategori layak sebesar 36,2%. Sedangkanpenilaian kelayakan media secara keseluruhan pada kategori sangat layak dengan frekuensirelatif sebesar 58,3% dan kategori layak sebesar 41,7%. Saran yang dapat diberikanberdasarkan hasil penelitian adalah Penerapan Multimedia Interaktif dapat digunakan kedepannya sebagai alternatif dalam pembelajaran yang mengupayakan peningkatankeaktifan belajar.Kata Kunci: Keaktifan, Multimedia Interaktif. Macromedia flash 8
Full Text:
PDF TextDOI: https://doi.org/10.37729/autotech.v5i2.1894
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Indexed Abstract:
Penerbit:
Program Studi Pendidikan Teknik Otomotif
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Universitas Muhammadiyah Purworejo
Jl. KHA. Dahlan 3 Purworejo, Jawa Tengah, 54111
email: pto@umpwr.ac.id
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.